selamat datang di asih imaniar's blog, selamat membaca dan semoga bermanfaat

Minggu, 04 Juni 2017

tutorial membuat floral

hallo disini saya ingin berbagi sebuah tutorial desain grafis yaitu membuat floral, menggunakan software CorelDRAW.

langkah 1 : elemen dasar

 ini adalah elemen dasar yang di butuhkan dalam membuat floral

langkah 2 membuat lembar kerja di CorelDRAW



langkah 3 bekerja dengan bezier tool

bezier tool terletak di sebelah kiri

Langkah 4 Menciptakan Shape Floral

klik objek lalu klik kanan pilih icon convert to curves, hingga terbentuk seperti gambar dibawan ini



Langkah 5 Mewarnai Shape Floral

klik objek yang ingin diberi warna lalu pilih fountain fill. buatlah warna yang berbeda pada setiap objek floral, warna dapat disesuaikan berdasarkan keinginan anda


Langkah 6 Menciptakan Tekstur Floral 

buatlah objek seperti gambar diatas menggunakan shape tool. lalu klik masing-masing objek dan bentuk objek menjadi seperti dibawah ini dengan cara klik kanan objek lalu pilih icon convert to curves.


Langkah 7 Transparansi & PowerClip

untuk melakukan transparasi, klik objek yang akan di transparasi lalu klik icon transparency tool tarik dari bagian atas ke bawah seperti gambar di atas.


Setelah itu, kita akan memasukkan Tekstur Floral ke Shape Floral menggunakan "PowerClip"




Langkah 8 Penataan Shape Floral